Metode metode Dalam Perhitungan Rencana Anggaran Biaya
Rencana Anggaran Biaya atau RAB adalah hitungan estimasi biaya upah bahan alat dan biaya biaya lain yang terkait dengan pelaksanaan sebuah proyek tertentu Dalam industri jasa konstruksi membuat RAB menjadi bagian yang penting Kesalahan perhitungan RAB akan berdampak pada seluruh proses pelaksanaan proyek